Membuat Program Pengulangan Bertumpuk Mengunakan DevC++ Bahasa C++

Berikut ini adalah contoh Program Pengulangan Bertumpuk Mengunakan DevC++ Bahasa C++, program ini adalah contoh ketika saya masih berkuliah di UNIMA pada awal semester III.Semoga program ini dapat menjadi referensi anda. 





LAngkah langkahnya :
1. Buka Aplikasi DevC++
2. Pilih file > New > Source File
3. Pastekan koding dibawah ini :

#include <iostream>
using namespace std;
int main()
{
    int baris,kolom;
    for ( baris = 1 ; baris <=20 ; baris++)
    {
        for ( kolom = 1 ; kolom <=20 ; kolom++)
        {
            cout << kolom <<" ";
        }
        cout <<endl;
    }
}


4. Maka Hasilnya Akan Menjadi Seperti Ini :

C++ Peruangan Bertumpuk

5. Selesai
Mungkin Kalau Ada Kesulitan Langsung ke Komentar Aja Ya,,


Terimakasih 









Postingan ini membahas tentang Cara membuat C++, program C++, Ptik unima, Fatek Unima, Masalah pemograanC++, Peruangan C++, Cara Mengatasi Perulangan C++ Program Pengulangan Bertumpuk, aplikasi devc++,
loading...
First


EmoticonEmoticon